oleh

Cintanya Membangun Daerah, Mengenal Lebih Dekat Sosok ASR : Pemimpin Berpotensi

GLOBAL SULTRA.COM.KENDARI, – Mengenal lebih dekat sosok Andi Sumangerukka (ASR) Calon Gubernur (Cagub) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Cintanya atas Bumi Anoa, Merupakan calon pemimpin berpotensi membawa Sultra kearah lebih baik.

Sosok ASR, Sejak menjabat sebagai Kepala BIN Sultra dan Danrem 143 Haluoleo, ASR telah mencurahkan dedikasi besar untuk kemajuan masyarakat Sultra. Berbagai program sosial, pendidikan, hingga kesehatan telah dirasakan manfaatnya oleh masyarakat. Tidak sedikit dari bantuan tersebut yang menjadi penopang kehidupan warga di pelosok daerah.

Baca Juga:  Pengamanan Kampanye Paslon Cagub dan Cawagub di Bombana Berlangsung Kondusif

Profil singkat dan Pengalam Andi Sumangerukka Calon Gubernur Sultra :

Keluarga :
Ayah: Mayor (Purn) TNI H. Syam Daud
Ibu: Hj. Andi Azizah
Istri: Ny. Arinta Anila Apsari

Pengalaman :
Danyon Arhanudse 13/Parigha Bhuana Yudha (2003–2007)
Asintel Kodam I/Bukit Barisan (2007–2012)
Danrem 143/Halu Oleo (2012–2013)
Irdam V/Brawijaya (2013–2015)
Kabinda Sulawesi Tenggara BIN (2015–2019)
Sahli Bid. Ideologi dan Politik BIN (2019–2020)
Pangdam XIV/Hasanuddin (2020–2021)

Baca Juga:  Dukung Program Asta Cita Presiden RI, Kapolda Sultra Resmikan Karamba Dit Polairud

Sejak pensiun dari militer, Andi Sumangerukka memutuskan untuk terjun ke duani politik, Periode tahun 2021-2026, ASR menjabat sebagai Ketua DPW wilayah Partai Persatuan Pembangunan Sulawesi Tenggara (DPW PPP Sultra).

Kini Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Periode 2024 – 2029, Dari berbagai dukungan partai politik besar, ASR maju menjadi calon Gubernur Sulawesi Tenggara bersama Hugua menjadi calon Wakil Gubernurnya.(Red)

.

Komentar